"Saat ini petugas sedang giat melakukan penyuluhan dan sosialosasi paham radikal,anti pancasila dan terorisme di kalangan pelajar di wilayah hukum Polres Pesawaran," kata Syaiful Wahyudi, Senin (23/7/2018).
Dia menjelaskan paham radikalisme, anti pancasila, dan terorisme bahaya laten di NKRI, bisa masuk melalui sekolah atau kelompok kecil seperti keagamaan rohis ditingkat sekolah atau kalangan pelajar.
"Penyuluhan dan sosialisasi tentang ba haya paham radikal, anti pancasila dan terorisme yaitu dengan cara menanamkan rasa kecintaan terhadap NKRI dan memperkaya wawasan keagamaan," ujarnya.(*)
0 Post a Comment/Comments:
Posting Komentar